smartfren login

Smartfren adalah salah satu operator seluler dan penyedia layanan internet. Sebagai salah satu provider dengan jaringan terbaik yang ada di indonesia, selain menawarkan jaringan yang stabil smartfren juga menawarkan harga paket yang murah. Pastinya dengan pelayanan terbaik sehingga setiap user bisa dengan maksimal menikmati layanan smartfren. Pulsa adalah komponen utama dalam layanan ini. Untuk Cara cek pulsa Smartfren pun caranya cukup mudah. Berikut ini beberapa cara yang bisa digunakan untuk melakukan pengecekan pulsa smartfren.

1. Kunjungi Situs my.smartfren.com

Setelah semua cara di atas, langkah terakhir untuk cek pulsa yang disediakan oleh Smartfren adalah dengan mengunjungi situs resmi my.smartfren.com. lakukan registrasi dengan nomer smartfren, lalu login smartfren kalian. Setelah itu kalian bisa melihat sisa pulsa di halaman my.smartfren.com.

2. Download aplikasi my smartfren

Buat kamu yang terhubung dengan koneksi internet, aplikasi MySmartfren bisa digunakan untuk cek pulsa. Bahkan informasi lengkap tentang nomor, kuota internet, dan masa berlaku kartumu tersedia lengkap di sini. Caranya sebagai berikut. Download aplikasi MySmartfren di Google Play Store atau Apple App Store. Buka aplikasi, lalu lakukan smartfren login menggunakan nomor telepon smartfren.  Lihat sisa pulsa yang ditampilkan pada halaman utama aplikasi.

3. Dial Up *999#

Cara paling umum dan antiribet untuk mengecek pulsa adalah dengan metode dial up. Langkah ini bahkan tidak memerlukan koneksi internet. Buka fitur telepon pada ponsel, Hubungi *999#, Sisa pulsa akan langsung terlihat pada layar ponsel.

4. SMS to 999

Langkah lain yang juga sangat mudah adalah dengan layanan pesan singkat. Namun, pastikan kamu memiliki pulsa untuk mengirim SMS. Buka fitur sms Masukkan nomor tujuan 999 lalu Ketik kata CEK di kolom pesan dan kirim.

By ayead